Skip to content

Training of Trainer

Latar Belakang

Keberhasilan suatu training sangat ditentukan oleh kemampuan atau kompetensi seorang instruktur atau trainer dalam mempersiapkan dan menyampaikan materi kepada peserta training. Banyak instruktur yang sangat berpengalaman dalam bidangnya namun tidak memiliki kemampuan dalam mengajarkan bidang yang dikuasainya kepada orang lain. Kebutuhan akan training yang berkualitas untuk meningkatkan daya saing tenaga kerja dalam era globalisasi dan MEA terus meningkat, untuk itu dibutuhkan instruktur-instruktur handal baik dalam internal perusahaan maupun institusi pendidikan. Training TOT ini dirancang sesuai dengan SKKNI 161 Tahun 2015 tentang Penetapan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Kategori Pendidikan Golongan Pokok Jasa Pendidikan Bidang Standarisasi, Pelatihan dan Sertifikasi.

Training of Trainer

Materi Pembinaan

  • Menerapkan Prinsip Kesehatan Kerja untuk Mengendalikan Resiko K3
  • Mengaplikasikan Keterampilan Dasar Komunikasi
  • Melakukan Presentasi
  • Merencanakan Peyajian Materi Pelatihan
  • Melaksanakan Pelatihan Tatap Muka
  • Mengoperasikan Komputer Tingkat Dasar
  • Mengelola Bahan Pelatihan
  • Mengelola Peralatan Pelatihan

Pusat Pelatihan K3

www.pusatpelatihank3.com

Whatsapp

+6281311225195

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *